Selasa, 10 Januari 2012

CEK STATUS KIRIMAN BARANG TIKI

Bagi Anda yang ingin mengetahui atau mengecek status kiriman barang via Tiki, Anda dapat membuka website Tiki di www.tiki-online.com/home dan memasukkan nomor resi atau tanda terima yang Anda peroleh (12 digit angka terletak di bagian kanan atas resi) ke kotak bertuliskan 'single tracking' di bagian kiri tengah, kemudian klik 'check'.
Berikut adalah gambarnya:


Maka posisi kiriman Anda akan segera dapat diketahui, apakah telah sampai di tujuan ataukah belum. Jika Anda mengalami kesulitan melakukan tracking melalui website Tiki, Anda dapat langsung menghubungi nomor telepon Customer Service Tiki Pusat (021-31922309 atau 021-3151617). Semoga membantu...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar